Senin, 08 Februari 2016

Bagaimana Cara daftar adsense yang mudah/Cepat diterima ?

Bagaimana daftar adsense yang mudah/Cepat diterima ?. Google adsense merupakan sesuatu yang sangat menggiurkan untuk para google, banyak para blogger berlomba-lomba untuk mendapatkan pendapatan dan juga bisa diterima google adsense dengan cepat. Di Tahun 2016 ini mendaftarkan blog ke google adsense sepertinya lebih mudah untuk dilakukan, tak banyak semua blogger mengetahuinya dengan pasti seperti apa sih Teknik dan Trik mendaftarkan blog ke google adsense di Tahun 2016 ini ? Nah mari kita simak ulasan singkat yang akan saya berikan ini terkait dengan Cara mudah daftar google adsense agar cepat di Approve/ Di terima.

Nah berikut ini Tips yang akan saya berikan kepada anda biar anda lebih mudah di terima adsense di tahun 2016-2017 nanti :


  • Pastikan Blog anda sudah berumur lama hingga 3 bulanan lebih terutama blog sudah mendapatkan prioritas blog yang sudah bagus di serp google
  • Buatlah konten yang unik dan asli dari pengalaman dan referensi yang jelas agar lebih mendapatkan Prioritas bagus di mesin pencari.
  • Perbanyak pemirsa anda dengan mengupdate blog anda setiap hari dengan konten-konten yang berkualitas mantap dan berbobot.
  • Gunakan tampilan yang ringan, bersih dan Font artikel yang jelas mudah di baca.
  • Pastikan semua isi konten tidak ada duplikat sama sekali.
Nah itulah cara simpel kalau kamu ingin mendapatkan persetujuan dari google adsense dalam sekali/ 1 kali daftar. Untuk lebih jelasnya kamu bisa baca postingan saya yang lengkap dibawah ini yah. Terimakasih sudah berkunjung di blog saya


Buka Kolom Komentar

0 komentar